Ingin Membangun Tempat Tinggal, Ketahui 7 Aplikasi Desain Rumah Terbaik 2023 Versi Android, Gratis!
JAKARTA RADARPENA.CO.ID - Apakah anda tertarik mencoba merancang desain Interior serta eksterior rumah sendiri? Saat ini sudah banyak tersedia aplikasi desain rumah versi android.
Anda bisa menggunakan aplikasi android tersebut untuk mendesain rumah dan membuat perencanaan desain yang baik.
Aplikasi desain Android ini bukan sebuah permainan, melainkan program yang dapat membantu seorang arsitek, calon arsitek dan pekerja terkait.
Aplikasi-aplikasi ini dibuat dengan fitur yang realistis, sehingga Anda bisa mendapatkan gambaran mengenai bagaimana tampilan sesungguhnya rumah yang telah Anda desain.
BACA JUGA:
- 10 Desain Dapur Letter L, Cocok untuk Rumah Minimalis
- 5 Contoh Desain Dapur Modern, Merangkai Estetika dan Fungsional dalam Ruang Memasak Anda
Berikut in adalah daftar aplikasi desain gratis versi android terbaik yang berhasil Radarpena himpun:
1. Floor Plan Creator
Aplikasi desain ini memiliki tampilan yang realistis dan berkualitas. Cocok untuk Anda yang ingin mendesain rumah yang penuh perhitungan dan mendekati realita.
Dalam aplikasi ini, Anda dapat mendesain rumah berdasarkan perhitungan yang sebenarnya, dengan menhitung luas tanah dan bangunan yang akan didesain.
Aplikasi ini menyediakan fitur 3D Tour Mode, sehingga memudahkan Anda untuk melihat model rumah yang telah Anda desain dengan lebih jelas layaknya di dunia nyata.
BACA JUGA:
- Simak 5 rekomendasi Desain kedai kopi Sederhana Dan Banyak Peminatnya
- Inspirasi Desain Kamar Tidur Bayi: Menciptakan Ruang yang Nyaman untuk Para Orang Tua Millenial!
Floor Plan Creator sudah mendukung S-Pen dan Mouse, mendukung BOSCH, Hersch LEM 50, Leica Disto, Stabila, Hilti PD-I, dll. Aplikasi yang dikembangkan oleh Marcin Lewandowski ini cocok dipakai oleh pengguna yang memiliki keseriusan di bidang arsitektur dan desain yang bukan sekadar permainan.
2. Planner 5D
Aplikasi Planner 5D ini memungkinkan Anda untuk merancang rumah dari sudut pandang 2D atau 3D.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: