Telan Ratusan Koban, Daftar 22 Perlintasan Liar yang Resmi Ditutup KAI Sepanjang 2024

Jumat 01-11-2024,10:20 WIB
Reporter : Putri Indah
Editor : Putri Indah

*DAOP 2 Bandung* 

- Perlintasan liar Km 103 + 4/5 Emplasemen Stasiun Purwakarta

*DAOP 3 Cirebon*

- Perlintasan liar Km 184+1/2 Petak Kertasemaya – Jatibaran Ds Sukalila Kec Jatibarang Kab Indramayu

*DAOP 4 Semarang*

- Perlintasan sebidang tidak resmi Km 34+9/0 petak jalan Tuntang - Ambarawa, Desa Tambaksari, Kelurahan Tambakboyo, Kecamatan Ambarawa, Kabupaten Semarang

*DAOP 5 Purwokerto*

- Perlintasan liar Km 451+6/7 Petak Stasiun Kebumen-Wonosari

*DAOP 6 Yogyakarta*

- Perlintasan tidak teregister KM 94+1/2 antara Stasiun Salem-Kalioso, Banaran, Kalijambe, Kab Sragen, Jateng.

*DAOP 7 Madiun*

- Perlintasan tidak teregister Km 176+6/7, petak jalan Stasiun Kras – Stasiun Ngadiluwih, Desa Branggahan, Kecamatan Ngadiluwih, Kabupaten Kediri.

*DAOP 8 Surabaya*

- JPL 94 km 45+1/2, petak jalan antara Bangil - Porong, Desa Beji, Pasuruan, Kabupaten Pasuruan

- JPL liar km 192+6/7, petak jalan Lamongan - Duduk, Desa Gajah, Lamongan, Kabupaten Lamongan

*DAOP 9 Jember*

Kategori :