Kapal Salsabila Tenggelam di Kepulauan Seribu, Proses Evakuasi 32 Penumpang di Laut Berjalan Dramatis

Minggu 13-10-2024,17:52 WIB
Reporter : Gatot Wahyu
Editor : Gatot Wahyu

Hikmatullah menerangkan, KM Salsabila pada dasarnya merupakan kapal Nelayan.

Namun saat hendak kembali ke Pelabuhan Muara Angke, kapal tersebut mengangkut sembako, tabung gas, dan puluhan orang.

BACA JUGA:

Dalam video terlihat puluhan tabung gas Elpiji 3 Kg mengapung bersama puluhan penumpang di tengah laut.

Sementara, Kasiops Sudin Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu Gatot Sulaeman memastikan, seluruh penumpang KM Salsiba selamat.

Kata Gatot tidak ada korban jiwa maupun luka pada kecelakaan kapal terasebut.

"Seluruhnya selamat. Korban jiwa atau luka nihil," pungkas Gatot.(cahyono)

 

Kategori :