Data Peneliti Ungkap Kepribadian Pengguna Motor Matic: Apakah Anda Termasuk?

Senin 02-09-2024,16:45 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

Kepribadian pengguna motor matic yang ketiga adalah si petualang kota. Pengguna motor matic jenis ini senang menjelajahi kota dan mencari tempat-tempat baru. 

Mereka memilih motor matic yang lincah dan mudah bermanuver untuk menemani petualangan mereka.

BACA JUGA:Cek Kepribadian Seseorang Dilihat dari Mobil Kegemarannya, Kira-kira Kamu Tipe Seperti Apa?

4. Si Keluarga Kecil

Kepribadian pengguna motor matic yang keempat adalah si keluarga kecil. Keluarga muda dengan anak kecil sering memilih motor matic karena dianggap lebih aman dan nyaman dibandingkan motor sport. 

Mereka mencari motor matic dengan kapasitas bagasi yang besar untuk membawa perlengkapan si kecil.

 

5. Si Pecinta Alam

Kepribadian pengguna motor matic yang kelima adalah si pecinta alam. Meskipun motor matic identik dengan perkotaan, tetapi banyak juga pecinta alam yang memilih motor matic untuk menjelajahi alam. 

Mereka memilih motor matic yang tangguh dan sudah dilengkapi dengan fitur tambahan seperti pelindung mesin untuk medan yang lebih berat.

BACA JUGA:Menurut Penelitian, Inilah 5 Ciri Kepribadian Orang yang Terbiasa Berjalan dengan Cepat

6. Si Hemat Bensin

Kepribadian pengguna motor matic yang keenam adalah si hemat bensin. Bagi mereka, efisiensi bahan bakar merupakan prioritas utama. 

Mereka memilih motor matic dengan konsumsi bahan bakar yang irit untuk menghemat pengeluaran.

 

7. Si Kolektor

Kategori :