Contoh Soal CPNS 2024: TKP, TIU, TWK, dan Kunci Jawaban untuk Persiapan Hadapi SKD

Rabu 14-08-2024,16:00 WIB
Reporter : Puspa Sari Dewi
Editor : Putri Indah

3. Sistem pertahanan negara Indonesia dirancang untuk menghadapi berbagai ancaman baik dari dalam maupun luar negeri. Dalam hal ini, bagaimana konsep pertahanan yang komprehensif seharusnya diterapkan untuk menghadapi ancaman non-tradisional seperti terorisme dan bencana alam, sambil tetap menjaga keutuhan dan kedaulatan negara?

A. Fokus pada penguatan militer untuk menangani ancaman terorisme dan fokus pada pencegahan bencana alam bila ancaman terorisme sudah selesai.

B. Mengandalkan pendekatan diplomatik untuk ancaman non-tradisional.

C. Menerapkan pendekatan yang melibatkan seluruh komponen bangsa, termasuk TNI, Polri, masyarakat sipil, dan lembaga internasional untuk menangani ancaman non-tradisional dengan sinergi dan koordinasi.

D. Menggunakan pendekatan yang melibatkan lembaga-lembaga pemerintah tanpa partisipasi masyarakat agar dapat terarah.

E. Fokus pada pengembangan teknologi pertahanan karena aspek pencegahan dan mitigasi bencana alam dapat ikut terayomi dengan aspek teknologi.

Jawaban: C

BACA JUGA:

4. Beberapa masalah berikut merupakan faktor-faktor yang dapat menyebabkan memudarnya persatuan di Indonesia, kecuali ...

A. Perbedaan pendapat, akses pendidikan, kesempatan kerja 

B. Persaingan politik yang intens 

C. Berita bohong yang menyebar melalui media sosial 

D. Ketidakadilan dalam sistem pemerintahan 

E. Ketegangan antar kelompok pintar dan tidak pintar 

Jawaban: E

5. Pasal 27 ayat 2 dalam Undang-Undang Dasar 1945 menyatakan bahwa setiap warga negara berhak untuk mendapatkan pekerjaan dan penghidupan yang layak. Bentuk usaha negara dalam mewujudkan pasal tersebut kecuali … 

Kategori :