Jadwal Breakdance Olimpiade Paris 2024, Cabang Olahraga Terbaru yang Dipertandingkan di Olimpiade

Jumat 09-08-2024,16:08 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

Pukul 10.00 Waktu Setempat – Women’s Qualification

Pukul 14.00 Waktu Setempat – Women’s Final

Jadwal Pertandingan breakdance Pria

 

2. Sabtu, 10 Agustus 2024

Pukul 10.00 Waktu Setempat – Men’s Qualification

Pukul 14.00 Waktu Setempat – Men’s Final

Pada hari Jumat, 9 Agustus 2024, B-Boys dan B-Girls dari seluruh dunia akan tampil di panggung ikonik Paris untuk memperebutkan gelar perdana Olimpiade dalam cabang ini.

BACA JUGA:Begini Tanggapan Nova Arianto Soal Pelatih Striker untuk Timnas Indonesia Senior dari Korea Selatan

Sebanyak 32 atlet—16 B-Boys dan 16 B-Girls—akan bertanding untuk meraih gelar juara.

Dua kuota tuan rumah diberikan kepada Prancis, sementara empat tempat Universality disediakan untuk memastikan representasi global.

Tempat-tempat lainnya diperebutkan melalui kejuaraan dunia, ajang kontinen, dan Olimpiade Qualifier Series (OQS) yang berlangsung di Shanghai dan Budapest.

 

Format Breakdance Olimpiade Paris 2024

Kompetisi ini akan berlangsung dalam format yang padat, dengan empat babak kompetisi diselesaikan dalam waktu sedikit lebih dari lima jam.

Pada hari pertama, B-Girls akan berlaga, sementara B-Boys akan tampil pada hari kedua.

Kategori :