JAKARTA,RADARPENA.CO.ID - Pada era digital seperti saat ini, informasi dengan mudah tersebar luas melalui berbagai platform media sosial.
Tak jarang, informasi tersebut viral dan menjadi perbincangan hangat di kalangan masyarakat.
Sebagai pengguna media sosial yang bertanggung jawab, patutnya kita menggunakan semua platform medsos tersebut dengan cara yang bijak dan sesuai porsinya.
Bukannya menggunakan platform tersebut untuk mencari ketenaran ataupun menyebarkan aib seseorang.
Mengapa hal tersebut perlu kita lakukan?
Sebab semua hal berkaitan dengan konten elektronik dilindungi dan diawasi oleh Hukum yang berlaku.
Sehingga kita tidak bisa seenaknya menggunakan platform media sosial hanya untuk memenuhi hasrat dan keinginan kita pribadi.
Salah satu contohnya adalah video Katanya Nurul Hijab Hitam Viral, yang baru-baru ini beredar di media sosial dan menggemparkan dunia maya.
Video tersebut menampilkan seorang gadis belia mengenakan hijab hitam bersama pasangannya yang melakukan tindakan tidak senonoh di sebuah tempat yang diduga berada di Brebes, Jawa Tengah. Konten ini pun menuai berbagai reaksi dari warganet, mulai dari kecaman, kekecewaan, hingga rasa penasaran.
Video Nurul Viral
Para netizen memakai kata kunci seperti Nurul Hidayah zip (lebih dari 100 ribu pencarian) dan Nurul Hidayah Tik Tok (lebih 70 ribu pencarian).