Nyesel Baru Tahu! Manfaat Campuran Tetesan Minyak Kayu Putih ke dalam Air Hangat saat Mandi

Senin 15-04-2024,18:00 WIB
Reporter : Verly
Editor : Dimas Satriyo

BACA JUGA:9 Manfaat Minum Air Hangat di Pagi Hari untuk Awet Muda dan Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Manfaat Minum Air Hangat Setiap Pagi Bikin Jantung Lebih Berkinerja dan Sehat Sepanjang Hari

3. Meringankan nyeri sendi

Menurut hasil beberapa penelitian membuktikan bahwa minyak kayu putih dapat membantu mengatasi masalah nyeri sendi. Dari hasil penelitian tersebut sudah banyak krim dan salep untuk meredakan osteoartritis dan rheumatoid arthritis yang dijual bebas di pasaran mengandung bahan aktif minyak kayu putih. Tidak hanya mengurangi nyeri sendi, minyak kayu putih juga bermanfaat untuk mengurangi rasa sakit dan peradangan karena sakit punggung, cidera sendi, dan masalah otot.

Jadi, mandi dengan air hangat yang dicampur minyak kayu putih tebukti bisa bikin otot dan sendi di seluruh badan jadi bebas nyeri.

4. Mencegah gigitan nyamuk atau serangga

Ada berbagai alasan kenapa tubuh kita sering dihinggapi oleh nyamuk, yang di mana hal tersebut bisa membuat kita merasa tidak nyaman, gatal, hingga juga mengancam kesehatan kita. Untuk menghindari tubuh dari ancaman gigitan serangga, kita bisa manfaatka tetesan minyak kayu putih ke dalam air hangat ketika hendak mandi. Dengan begini, minyak kayu putih akan menyeluruh terlapisi di seluruh badan dan akhirnya nyamuk atau serangga lain pun ogah mendekat.

5. Merawat luka

Orang dari suku Aborigin Australia menggunakan daun minyak kayu putih untuk mengobati luka dan mencegah infeksi. Hingga kini, minyak kayu putih juga telah digunakan untuk mengatasi peradangan dan mempercepat penyembuhan. Anda dapat menggunakan krim atau salep khusus dengan bahan aktif kayu putih untuk membantu perawatan luka ringan di rumah. Mandi dengan air yang dicampur minyak kayu putih pun bisa jadi solusinya.

 

Demikian beberapa manfaat mencampurkan tetesan minyak kayu putih ke dalam air bak ketika hendak mandi. Semoga bermanfaat.

 

Kategori :