Lebaran Sudah Deket Jadi Kamu Wajib Tahu! Ini Perbedaan Hampers dan Parcel

Sabtu 06-04-2024,19:10 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

Hampers banyak dibagikan untuk memberikan hadiah untuk orang-orang tertentu dan skalanya cenderung lebih besar.

Sedangkan parcel bisa juga untuk memberikan santunan.

Hampers memiliki kesan mewah, elegan, dan menarik. Kemasannya yang indah dengan bahan berkualitas tinggi membuat kesan tersebut dapat disampaikan. 

Selanjutnya, parcel memberikan kesan yang sederhana dan praktis, serta berisi barang-barang umum.

BACA JUGA:60 Ucapan Hari Raya Idul Fitri 2024 yang Menyentuh Hati, Cocok untuk Dibagikan saat Lebaran

 

Dilihat dari tingkat kepraktisannya. Hampers dengan tampilan yang mewah dan ukuran yang cenderung besar, rasanya kurang praktis jika dibawa bepergian dalam jarak jauh.

Sedangkan parcel ada yang memiliki tampilan praktis dan mudah untuk dibawa, misalnya ketika mudik lebaran.

 

Penerima

Penerima hampers biasanya orang-orang yang memiliki hubungan cukup dekat, misalnya keluarga, rekan kerja, dan sahabat. 

Lalu, parcel secara luas bisa dibagikan kepada berbagai kalangan, misalnya saudara jauh, tetangga, dan sebagainya.

 

 

Kategori :