Membaca Watak dan Kepribadian Seseorang Dari 6 Jenis Bentuk Mata Saja

Senin 04-03-2024,17:30 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

Seseorang dengan bentuk mata yang cenderung besar biasanya adalah orang yang kreatif.

Mereka selalu memiliki ide yang cemerlang dan juga cerdas.

Mereka juga memiliki semangat yang tinggi, selalu dipenuhi rasa ingin tahu dan mempunyai tekat yang kuat ketika mereka tahu apa yang mereka inginkan.

Orang lain yang berada di sekitarnya biasanya akan termotivasi dan menjadi pribadi yang lebih baik lagi.

3. Mata yang sipit

Orang yang memiliki bentuk mata sipit cenderung adalah pribadi yang sensitif, mudah terbawa perasaan, dan bahkan mereka juga mudah tersinggung dan tersentuh hatinya hanya dengan hal-hal sepele.

Tetaaapi mereka adalah orang yang cukup disiplin dan pandai dalam mengatur waktu.

Umumnya mereka adalah orang yang multitasking.

 

4. Mata yang belo

Orang yang memiliki mata yang belo ini adalah orang yang mudah mengalami perubahan suasana hati dan cenderung sensitif. 

Mereka adalah orang yang kreatif, imajinatif dan cerdas. 

Orang dengan mata yang belo juga sangat menarik hati, meski mereka cenderung emosional.  

 

5. Mata yang cekung

Mata yang cekung juga memiliki wataknya sendiri. 

Kategori :