Shampo untuk menghilangkan uban di indomaret yang pertama adalah Wardah Nutri Shine Black Shampoo.
Produk lokal asli Indonesia ini diformulasikan untuk pengguna hijab.
Bagi kamu yang tidak berhijab juga bisa mencobanya. Sebab, dilengkapi dengan scalp care technology menjadikannya bisa membersihkan kotoran di rambut dan menutrisinya.
Tak hanya itu, ada juga kandungan berupa argan oil, grape seed extract hingga ceramide.
Alhasil, membantu mencegah munculnya uban dan menjadikan rambut lebih kuat serta sehat.
Aroma shampo yang menyegarkan juga membuat rambut senantiasa wangi bebas lepek.
Cocok banget jadi pilihan sehari-hari.
2. Makarizo Professional Black Chocolate Shampoo
Produk satu ini merupakan shampo dengan aroma coklat yang menenangkan.
Dilengkapi dengan kandungan katekin dan minyak alami dari ekstrak tanaman. Tentunya, menjadikan rambut lebih sehat, lebat dan bebas dari uban.
Teksturnya yang lembut juga menjadikan produk ini sangat nyaman saat digunakan. Produknya juga sudah halal jadi aman digunakan hingga jangka panjang.
3. Zinc Black Shine Hair Shampoo
Produk lokal satu ini menggunakan teknologi Jepang terbaik untuk merawat rambut dan mencegah masalah uban.
Dilengkapi dengan complex zinc pto menjadikannya ampuh menghilangkan ketombe hingga 99%. Tak hanya itu, produknya juga mengandung ekstrak urang aring yang dikenal sejak lama mampu menghitamkan rambut.