8 Hal Rahasia yang Diungkap Mbah Moen Agar Anak Sukses di Dunia dan Akhirat

Kamis 08-02-2024,14:00 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

JAKARTA,RADARPENA.DISWAY.ID - Selama masa hidupnya, KH. Maimoen Zubair atau lebih akrab disapa Mbah Moen pernah membocorkan beberapa rahasia agar anak bisa sukses baik di dunia maupun akhirat.

Seperti yang kita ketahui, cara mendidik anak agar menjadi orang yang sholeh serta menjadikannya sukses baik di dunia maupun akhirat memang bukanlah hal yang mudah untuk dilakukan.

Terutama di zaman modern seperti sekarang ini, untuk mengasuh anak agar mengenal ajaran agama Islam memang agak sulit, ditambah lagi harus membuat mereka menjadi anak yang sukses kelak kemudian hari.

Maka dari itu, sebagai orang tua kita wajib mengetahui bagaimana cara mengasuh dan mendidik anak yang sesuai dengan ajaran agama Islam, agar kelak mereka sukses di dunia maupun akhirat.

Setiap orang tua pastinya menginginkan untuk memiliki anak yang sholeh dan sholehah, sukses, berbakti kepada orang tua bahkan kelak menjadi ahli surga.

Akan tetapi sebagai orang tua apakah kita dapat mencapai semua itu?

Beruntungnya, Mbah Moen yang merupakan ulama karismatik di Indonesia asal Rembang, Jawa Tengah pernah membocorkan beberapa rahasia bagaimana cara mendidik anak agar kelak menjadi orang yang sukses di dunia maupun akhirat.

BACA JUGA:Mbah Moen, Guru dari Gus Baha Ungkap Amalan Singkat Untuk Datangkan Rezeki Hanya dengan Duduk dan Berdiri

 

BACA JUGA:Amalan Mbah Moen: Rutin Baca Surah Ini Sebelum Masuk Rumah Dijamin Rezeki Mengalir Deras

 

Dalam salah satu ceramahnya, KH. Maimoen Zubair (Mbah Moen) membocorkan rahasia mendidik anak dan santri.

Maka dari itu meskipun beliau sudah meninggal, namun putra dan putrinya bahkan juga santrinya banyak yang menjadi ulama di Indonesia.

 

Lantas, bagaimana sih cara mendidik anak agar sukses ala Mbah Moen? 

Kategori :