Konflik di Laut Merah Mengganas, Ladang Minyak Terancam dan Dunia Terancam Inflasi

Kamis 11-01-2024,09:04 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

Laut Merah sendiri merupakan jalur transit dan gangguan berkepanjangan di sana berpotensi membuat harga minyak bisa tiga atau empat dolar lebih tinggi.

Jika terdapat gangguan di Selat Hormuz selama sebulan, harga minyak akan naik sebesar 20 persen atau bahkan bisa berlipat ganda jika gangguan berlangsung lebih lama.

 

Kategori :