12 Rekomendasi Parfum Non alkohol Halal yang Awet dan Tahan Lama, Di Jamin Wangi Seharian

Selasa 12-12-2023,11:49 WIB
Reporter : Bianca C.
Editor : Dimas Satriyo

 

4.  Parfum Al Taj

Salah satu merek parfum Arab non alkohol yang terkenal adalah parfum Al Taj. Produk parfum non alkohol dari Al Taj adalah Dalal. Parfum Dalal pun tersedia dalam kemasan kecil, yaitu 6 ml.

Parfum Dalal buatan Al Taj ini bisa dipakai oleh perempuan maupun laki-laki. Harga parfum ini pun sangat terjangkau, yaitu sekitar Rp15.000 hingga Rp30.000.

 

5.  Parfum Mazaya

Rekomendasi parfum non alkohol berikutnya adalah parfum Mazaya yang juga dikenal sebagai water body cologne. Parfum berciri khas Arab ini memiliki beberapa varian aroma, seperti Fatimah, Abira, Faihana, dan Alila.

Harganya pun tak kalah terjangkau dari rekomendasi produk sebelumnya. Parfum Mazaya dibanderol mulai dari Rp20.000 hingga Rp35.000.

 

6.  Christy Organics Natural

Christy Organics Natural Perfume adalah parfum non alkohol yang berasal dari Australia. Sesuai namanya, parfum ini menggunakan 70% bahan-bahan alami dan tidak menggunakan bahan kimia.

BACA JUGA:

 

Parfum ini memiliki tiga varian wangi, yaitu Abundance, Urbane, dan Satisfaction. Harga Christy Organics Natural Perfume dijual sekitar Rp500.000.

7.  Ganesha's Garden Solid Perfume

Berbeda dengan beberapa rekomendasi parfum sebelumnya, Ganesha's Garden Solid Perfume adalah parfum non alkohol yang bentuknya padat.

Parfum ini dikemas dengan kotak yang memiliki ukiran indah. Parfum ini juga terbuat dari bahan-bahan organik, seperti minyak kelapa, minyak almond, dan beeswax.

Cara menggunakan parfum non alkohol ini adalah dengan mencoleknya sedikit menggunakan jari tangan. Kemudian oleskan dan gosok ke bagian tubuh.

BACA JUGA:

 

Kategori :