Gempa Bumi Guncang Kota Bogor Dini Hari Tadi, BMKG Ingatkan Hal Ini

Selasa 12-12-2023,07:27 WIB
Reporter : Verly
Editor : Dimas Satriyo

2. Saat berada di luar ruangan atau area terbuka

Menghindari dari bangunan yang ada di sekitar Anda seperti gedung, tiang listrik, pohon, dll

Perhatikan tempat Anda berpijak, hindari apabila terjadi rekahan tanah

BACA JUGA:Skybridge Bogor Diuji Coba, Hubungkan Stasiun dengan Terminal Bojonggede

BACA JUGA:Sri Mulyani Ungkap Isi Pertemuan Jokowi - Prabowo di Istana Bogor

3. Saat berkendara mobil

Keluar, turun dan menjauh dari mobil hindari jika terjadi pergeseran atau kebakaran. Lakukan sama seperti pada saat berada di area terbuka (nomor 2)

4. Saat berada di wilayah pesisir/pantai

Jika kalian sedang berada di berekreasi di pantai atau bahkan tinggal di daerah pesisir, jika terjadi gempa bumi segera jauhi pantai untuk menghindari bahaya tsunami.

5. Saat berada di daerah pegunungan

Jika berada di pegunungan atau bahkan tinggal di wilayah pegunungan, saat terjadi gempa hindari daerah-daerah yang rawan longsor. Dan segera mencari tempat berlindung yang jauh dai area tersebut.

Demikian informasi mengenai gempa yang terjadi hari ini untuk wilayah Bogor. Dan simak cara antisipasi saat terjadi gempa dari BMKG.

Kategori :