Game FPS Offline Tak Kalah Seru

Minggu 09-07-2023,14:01 WIB
Reporter : Reza Fahlevi
Editor : Reza Fahlevi
Game FPS Offline Tak Kalah Seru

 

6. Six Guns : Gang Showdown

 

Bagi para pecinta karakter koboi, game produksi GAMELOFT ini menyajikan konsep permainan yang diharapkan. Tugas pemain adalah menjadi koboi yang harus membantu penduduk setempat dari para pemberontak. Yang lebih menarik, selain dapat dimainkan secara offline game ini juga dapat dimainkan bersama pemain lain dalam Multiplayer.***(dms)

 

Kategori :