Prediksi Chelsea vs Barrow Carabao Cup 2024-2025, Misi Amankan 16 Besar
Carabao Cup 2024-2025 Chelsea vs Barrow --Instagram:@chelseafc
JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Prediksi pertandingan Carabao Cup 2024-2025 putaran ketiga yang mempertemukan Chelsea vs Barrow pada 25 September 2024.
Duel lanjutan EFL Cup The Blues menjamu The Bluebirds akan dihelat langsung di markas Chelsea Stamford Bridge, kick off dimulai pada pukul 01.45 WIB.
Bagi kamu penggemar sepakbola jangan lewatkan pertandingan seru Carabao Cup 2024-2025 melalui layanan live streaming di Vidio dan Champions TV 1.
Diprediksi pertandingan akan berjalan dengan seru dan menarik, dalam laga ini pasukan Enzo Maresca jauh lebih diunggulkan.
Chelsea saat ini berada di peringka kelima klasemen sementara Liga Inggris dan berhasil mengemas 10 poin.
Pasalnya Chelsea berhasil meraih kemenangan di kandang West Ham dengan skor 3-0.
Tiga gol kemenangan Chelsea berhasil dicetak oleh Nicolas Jackson pada menit keempat dan 18, Cole Palmer 47.
BACA JUGA:
- Prediksi Real Madrid vs Alaves 25 September 2024, Misi Los Blanquaizlues Lanjutan Tren Positif
- Prediksi Inter Milan vs AC Milan 23 September 2024, Nerazzurri Lanjutkan Tren Positif Derby della Madonnina
Namun Chelsea tak bisa memandang remeh tim tamu yang kini berada di puncak klasemen League two dan sedang dalam performa yang baik.
Kedua tim belum pernah meraih kemenangan, ini merupakan laga perdana pertemuan kedua tim di laga Carabao Cup 2024-2025 putaran ketiga.
Namun dalam laga menjamu Barrow, beberapa pemain andalan Enzo Maresca seperti Malo Gusto, Reece James, Romeo Lavia dan Omari Kellymanm mengalami cedera.
Head to Head
5 Pertandingan Terakhir Chelsea:
- 25 Agustus 2024: Wolves 2-6 Chelsea
- 30 Agusus 2024: Servette FC Geneve 2-1 Chelsea
- 01 September 2024: Chelsea 1-1 Crystal Palace
- 15 September 2024: Bournemouth 0-1 Chelsea
- 21 September 2024: West Ham United 0-3 Chelsea
5 Pertandingan Terakhir Barrow:
- 31 Agustus 2024: Harrogate Town 0-1 Barrow
- 04 September 2024: Barrow 2-3 Bolton Wanderers
- 07 September 2024: Barrow 1-1 Swindon Town
- 14 September 2024: Grimsby Town 1-2 Barrow
- 21 September 2024: Barrow 2-0 Newport County.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: