Demo Ojol di Patung Kuda, KAI Commuter Pastikan Tak Ganggu Perjalanan KRL Jabodetabek
KAI Commuter pastikan perjalanan tak terganggu imbas demo Ojol-Foto: Commuter Line-
Adapun personel gabungan yang dikerahkan dari Polda Metro Jaya, Polres Metro Jakarta Pusat, TNI, Pemda DKI dan instansi terkait.
Terkait penutupan arus lalu lintas di sekitar lokasi unjuk rasa bersifat situasional.
Artinya, rekayasa arus lalu lintas akan diberlakukan melihat perkembangan dinamika di lapangan.
"Bila nanti di sekitar lokasi unjuk rasa massa cukup banyak dan eskalasi meningkat, maka akan kami lakukan rekayasa lalu lintas," ujarnya.
(Sabrina Hutajulu).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: