Beri Wejangan Menyentuh Untuk Rizky Febian dan Mahalini, Sule: 'Kalian Tidak Akan Seperti Ayah'
Sule beri wejangan menyentuh di resepsi pernikahan Rizky Febian dan Mahalini.-Foto: Instagram.com/@kuyentertainment-
"Ayah yakin kalian tidak akan seperti ayah dan ayah tidak mau kalian seperti ayah. God bless you," tutupnya.
BACA JUGA:
- Profil Soraya Rasyid, Artis yang Dituding Jadi Selingkuhan Andrew Andika Hingga Tinggal Serumah
- Selingkuhan 'Playboy' Andrew Andika, Soraya Rasyid Dibongkar Tengku Dewi Putri, Komentar Netizen Tajam
Nasihat Sule untuk Rizky Febian dan Mahalini banjir beragam respon dari warganet, kebanyakan mengaku ikut terharu dan tak sedikit juga yang memuji Sule sebagai seorang Ayah yang keren.
"padahal kang sule ngomong nya campur becanda, tapi gue nangis dari awal sampe akhir dengar nya," tulis warganet dengan menambahkan emoji menangis.
"dia mode ngelawak. tapi kenapa aku nangis.. kata2nya dalem banget. dan itu yg pengen aku denger dari Bpku," ujar warganet.
"Ayah tidak mau kalian seperti ayah. Keren sihhh kang sule. Masyaallah," komentar warganet dengan menambahkan emoji menangis dan hati.
"sule bener bener keren dari dulu besarin dan didik anak anaknya," timpal yang lain.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: