Absen Jelang Duel Lawan Belgia, Southgate: Hary Kane Balik ke Bayern Munchen

Absen Jelang Duel Lawan Belgia, Southgate: Hary Kane Balik ke Bayern Munchen

Hary Kane balik ke Bayern Munchen-Foto: Screenshot Instagram/@harykane-

JAKARTA, RADAPENA.CO.ID - Pertandingan FIFA Mathcyday 2024 Timnas Inggris vs Timnas Brasil yang digelar pada 24 Maret 2024 dini hari WIB.

Laga yang dihelat langsung di Stadion Wembley berhasil dimenangkan oleh Tim Samba dengan skor 1-0.

Hary Kane lahir di Walthamstow, Inggris pada 28 Juli 1993 yang memiliki tinggi badan 1,88 m yang memulai karier di Tottenham Hotspur pada 2009 silam.

Gol tunggal yang berhasil diraih Timnas Brasil dicetak oleh Endrick pada menit ke 80.

Sang kapten Timnas Inggris, Harry Kane tak dapat bermain sebab masih dalam pemulihan cedera engkel.

Namun posisi Hary Kane dapat digantikan oleh Ollie Watkins di lini depan Timnas Inggris.

Hary Jane yang dikembalikan ke klub Bayern Munchen, kapten Timnas Inggris tersebut juga akan absen jelang laga duel lawan Timnas Belgia di pertandingan persahabatan 2024.

BACA JUGA:

Pemain yang kini berusia 30 tahun tersebut merupakan pencetak gol terbanyak sepanjang masa Inggris.

“Harry Kane tidak akan fit untuk hari Selasa jadi dia akan kembali ke klubnya,” ujar bos Gareth Southgate, dilansir dari BBC.

The Three Lions sedang menunggu kabar bek kanan Timnas Inggris Kyle Walker yang ditarik keluar di babak pertama karena mengalami cedera.

Kyle Walker mengalami cedera saat pertandingan duel lawan Brasil. Bek The Citizens tersebut digantikan oleh pemain Aston Villa Ezri Konsa setelah 20 menit.

“Kami tidak tahu,” ucap Gareth Southgate. 

“Dia tidak mengalami banyak cedera dan dia tidak yakin apakah itu hanya cedera atau lebih dari itu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: