4 Ide Bisnis Online di Wilayah Pedesaan, Tidak Kalah Besar dengan Cuan di Perkotaan

4 Ide Bisnis Online di Wilayah Pedesaan, Tidak Kalah Besar dengan Cuan di Perkotaan

ide bisnis online untuk wilayah pedesaan--

3. Bisnis Makanan Olahan

Ketika kalian tinggal di daerah yang memiliki kekayaan pangan tertentu, kalian bisa memanfaatkan keunggulan yang ada untuk membuat makanan olahan.

Contohnya, untuk daerah yang terkenal dengan kepiting, kalian bisa membuat kemasan produk kepiting itu semenarik mungkin yang membuatnya akan terlihat mahal.  

Kita juga bisa menggunakan layanan seperti website-website untuk bisnis percetakan dengan tujuan untuk mencetak kemasan yang sangat menarik tetapi dengan biaya yang terjangkau.

 

4. Bisnis Herbal

Pedesaan biasanya merupakan tempat yang memiliki kekayaan herbal yang bisa untuk dimanfaatkan.

Amatilah tanaman herbal apa yang banyak tumbuh di daerah kalian, dan apakah mempunyai banyak manfaat bagi kesehatan.

Kita bisa memanfaatkan herbal yang ada di daerah masing-masing, seperti kayu baca dari Kalimantan untuk dijual online. 

Mulailah menjual herbal tersebut melalui marketplace. 

 

Perlu dipastikan dalam memberikan informasi mengenai manfaat kesehatan dari herbal tersebut harus secara jelas.

Jangan lupa juga untuk senantiasa memperhatikan kebijakan pengiriman barang, terutama ketika mereka tinggal di daerah yang jauh dari pusat kota.

 

Dengan adanya kreativitas dan ketekunan, maka berbisnis secara online dari desa pun akan bisa sukses. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: