7 Rekomendasi Tempat Spa di Jakarta, Pilihan Pas Buat Me Time dan Relaksasi
Perlengkapan spa yang dimiliki oleh Zen Family Spa & Reflexology juga lengkap. Mulai dari hair cap, kimono, hingga disposable panties.
Terapis juga berpengalaman sehingga pemijatan dilakukan di beberapa titik yang tepat pada seluruh bagian tubuh seperti kepala, leher, tangan, bahu, punggung, hingga kaki.
Selesai dipijat, kalian akan diberikan minuman teh atau rebusan jahe agar tubuh lebih relaks. Zen Family Spa & Reflexology buka setiap harinya mulai dari pukul 10.00-21.00 WIB.
Lokasi: Jalan Pakubuwono VI No.43, RT.11/RW.2, Gunung, Kecamatan Kebayoran Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12120.
3. Ha-Su Wellness & Reflexology
Ha-Su Wellness & Reflexology adalah rekomendasi tempat spa di Jakarta yang memiliki banyak pilihan jenis spa. Ada rangkaian pijatan yang merupakan kombinasi dari pijatan Bali, Swedia, Lomi-lomi, hingga teknik pijatan Cina kuno yang memberikan hasil nyaman setelah dipijat.
Jika ingin merasakan treatment full massage, ada lima pilihan yang ditawarkan Ha-Su Wellness & Reflexology, yaitu:
- Ha-Su Signature Taiyo Massage
- Ha-Su Herbal Ball Compress Massage
- Ha-Su Herbal Ball Compress Massage and Scrub Treatment
- Ha-Su Signature Taiyo Massage and Scrub Treatment
- Ha-Su Shiatsu
Tentu saja, pilihan di atas memiliki harga yang berbeda-beda. kalian bisa memilih mana yang sesuai dengan budget.
Ha-Su Wellness & Reflexology buka setiap harinya mulai dari pukul 10.00-21.00 WIB.
Lokasi: Jalan Bakti I No. 16, RT.1/RW.6, Selong, Kebayoran Baru, RT.1/RW.6, Rw. Bar., Kecamatan Kebayoran Baru, DKI Jakarta, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12110.
4. Keraton Spa
Keraton Spa memiliki harga yang lebih mahal jika dibandingkan tempat-tempat spa yang sudah disebutkan tadi
Harga yang lumayan menguras kantong ini dikarenakan Keraton Spa memiliki berbagai jenis teknologi yang canggih dalam sesi spanya. Ditambah lagi, kamar perawatan yang disediakan juga terlihat sangat mewah lengkap dengan kolam untuk berendam air hangat, sauna infra merah, hingga kamar uap.
Keraton Spa buka setiap harinya mulai dari pukul 10.00-19.00 WIB.
Lokasi: Ruko Mutiara Taman Palem Blok A, Jalan Taman Palem Lestari, RT.7/RW.14, Cengkareng Timur, Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota
BACA JUGA:Bingung Cari Jam Tangan Anak Murah? Berikut 5 Rekomendasi Jam Tangan Anak Murah Untuk Perempuan
BACA JUGA:Tingkatkan Kualitas Hubungan dengan 6 Rekomendasi Olahraga Bersama Pasangan, Seru dan Romantis!
5. Taman Sari Royal Heritage Spa
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: