Begini Persyaratan Serta Cara Mengajukan KUR BCA Terbaru 2023, Simak Selengkapnya

Begini Persyaratan Serta Cara Mengajukan KUR BCA Terbaru 2023, Simak Selengkapnya

KUR BCA 2023Kredit Usaha Rakyat (KUR) merupakan salah satu program dari Bank Central Asia (BCA) untuk para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) untuk mengajukan modal KUR dengan pinjaman mencapai Rp100 juta sampai Rp500 juta.

Dengan menggunakan program KUR BCA 2023 para pelaku usaha bisa meningkatkan akses untuk pembiayaan usaha kecil dan menengah (UMKM).

Untuk mengajukan KUR BCA 2023 dengan syarat dan cara yang mudah, hanya dengan menyiapkan KTP  elektronik dan Kartu Keluarga (KK).

Dengan bunga yang rendah mulai dari 6% efektif per tahunnya, kamu bisa mengajukan pinjaman dengan jangka waktu maksimal 3 atau 4 tahun.

BACA JUGA:

Keunggulan KUR Bank BCA

Berikut ini keunggulan dalam menggunakan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank BCA terbaru 2023:

  • Suku bunga mulai dari 6% eff p.a
  • Bebas Biaya Provisi & Administrasi.

 

Persyaratan & Ketentuan KUR BCA 2023

Berikut ini dilansir dari laman website resmi bca.co.id persyaratan untuk mengajukan KUR Bank BCA 2023:

1. Usia wajib minimal 21 tahun dan sudah menikah (untuk nasabah perorangan)

2. WNI memiliki KTP elektronik 

3. Perorangan atau Badan Usaha

4. Sudah berjalan usaha selama 6 bulan

5. Tidak ada KUR di bank lain

6. Tidak pernah menerima fasilitas Kredit Produktif.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: