Ciri-ciri Serangan Jantung yang Perlu Diwaspadai Gejalanya dan Cara Mencegah
Ciri-ciri Serangan Jantung - Serangan Jantung terjadi ketika pasokan darah ke otot Jantung terganggu dan terputus karena penyempitan atau penyumbatan arteri koroner.
Serangan jantung adalah kondisi medis serius yang bisa berakibat fatal, jika tidak ditangani dengan cepat dan tepat.
Ada beberapa ciri-ciri serangan jantung yang perlu diwaspadai untuk menghindari dampak yang lebih buruk.
Ciri-ciri serangan jantung bisa muncul secara tiba-tiba atau secara bertahap dan berbeda pada setiap orang.
Namun, ada beberapa ciri-ciri serangan jantung umum yang perlu diwaspadai, yaitu:
Ciri-ciri Serangan Jantung
1. Sakit Dada
Salah satu gejala serangan jantung yang paling umum adalah sakit dada atau rasa tidak nyaman di dada.
BACA JUGA:
- Daftar Makanan dengan Kolesterol Tertinggi, Awas Penyakit Jantung
- Kekurangan Vitamin B, Waspada Penyakit Berbahaya Mengintai Anda
Sensasi ini bisa berupa rasa tekanan, kesemutan, atau nyeri yang menjalar ke bagian lengan kiri, leher, atau rahang.
Ketika menjalankan aktivitas fisik atau stres, rasanya semakin parah.
2. Kesulitan Bernapas
Selain sakit dada, ciri-ciri serangan jantung lain yang perlu diwaspadai adalah kesulitan bernapas.
Anda bisa merasa napas cepat atau pendek, bahkan sampai sesak napas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: