Daftar Diskon Steam Spring Sale 2025 hingga 90 Persen, Harga Game Mulai Rp8 Ribuan Doang!

Minggu 16-03-2025,07:25 WIB
Reporter : Verly
Editor : Putri Indah
Daftar Diskon Steam Spring Sale 2025 hingga 90 Persen, Harga Game Mulai Rp8 Ribuan Doang!

Dengan penawaran daftar diskon game hingga 90 persen, sebagai berikut:

  • The Elder Scrolls Online - (Rp266.000 = Rp26.600)
  • Doom - (Rp266.000 = Rp26.600)
  • Pathfinder: Wrath of the Righteous - (Rp417.777 = Rp41.777)
  • Undertale - (Rp89.999 = Rp8.999)
  • Call to Arms – Gates of Hell: Ostfront - (Rp284.999 = Rp 28.499)
  • Anno 1800 - (Rp619.000 = Rp61.900)
  • Conan Exiles
  • Enter the Gungeon
  • Battlefield 1
  • The Walking Dead: The Telltale Definitive Series
  • Spiritfarer: Farewell Edition
  • Heavy Rain

BACA JUGA:Wajib Tahu! Ini Cara Download Game Steam Murah Meriah, Bikin Dompet Aman Main Game Tetap Lancar

Ini adalah kesempatan bagus untuk mendapatkan beberapa game sekaligus.

Selain Spring Sale, Steam juga memiliki event diskon tahunan lainnya seperti Summer Sale, Autumn Sale, dan Winter Sale.

Jadwal event diskon Steam bisa berubah sewaktu-waktu. Selalu cek informasi terbaru di situs resmi Steam atau SteamDB.

Steam Spring Sale 2025 adalah kesempatan emas bagi para gamer PC untuk mendapatkan game impian dengan harga miring. 

Jangan sampai ketinggalan!

Kategori :