JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Melaney Ricardo mengungkap kondisi rumah tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven yang belakangan diterpa isu perceraian.
Melaney Ricardo mengatakan bahwa rumah tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven sedang tidak baik. Sebab, Melaney Ricardo mengaku juga pernah berada di kondisi pernikahan yang berat. Sehingga, sebagai sahabat dekat Baim Wong, Melaney Ricardo hanya bisa berharap agar apapun keputusan yang diambil bisa terbaik buat kedua belah pihak. "Doakan yang terbaik saya juga punya struggle dalam rumah tangga and hopefully apapun yang mereka putuskan hopefully itu yang terbaik dari kedua belah pihak," ujar Melaney Ricardo ditemui di Kuningan Jakarta Selatan, Jumat 13 September 2024. BACA JUGA:-
Bebas Bersyarat, Bharada Richard Eliezer Kembali Jalani Tugas Sebagai Polisi Tuai Pro dan Kontra dari Netizen
Dituduh Bunga Zaenal Gelapkan Duit Rp15 Miliar, Candra: Kita Masih Buka Pintu Mediasi
Ditanya Soal Perceraian dengan Paula Verhoeven, Baim Wong Minta Didoakan