Tim KTD telah melakukan penelusuran dan kurasi mendalam untuk memastikan bahwa setiap menu yang dihadirkan dapat memuaskan para pecinta kuliner.
Tahun ini, JF3 Food Festival 2024 juga menghadirkan Wonderful Culinary Expo (WCE). Di sini, pengunjung dapat menemukan berbagai pilihan tenant bercita rasa global, di antaranya 7hundred ML, Asian Cigar Company, YFJ Juice, Healthy Choice, dan masih banyak lagi.
(Cahyono).