CCEP Indonesia Peringati HPSN 2024 Bersama Komunitas Binaan Dukung Zero Waste Zero Emission 2050

Selasa 19-03-2024,10:19 WIB
Reporter : Lebrina Uneputty
Editor : Lebrina Uneputty

Permasalahan sampah sudah sangat mendesak, keterlibatan berbagai pihak yang menghasilkan sampah dari hulu sangat diperlukan kolaborasinya, ujar Darga Sulton, Ketua ASOBSI DPD Kota Bogor.

Yang juga mengapresiasi kolaborasi CCEP Indonesia dalam melakukan pendampingan bank sampah di Indonesia dan khususnya di Jawa Barat.

Kolaborasi dalam konsep nona-helix yang dilakukan CCEP Indonesia merupakan strategi yang mengedepankan kolaborasi pemerintah, industri, masyarakat, akademisi, jasa keuangan, lembaga swadaya masyarakat, tokoh masyarakat, komunitas, dan media.

CCEP Indonesia juga melibatkan karyawan sebagai sukarelawan dalam kegiatan aksi bersih-bersih pada peringatan HPSN yang diikuti dengan semangat untuk mempercepat penanganan sampah dari sumbernya.

Kategori :