4 Tempat Wisata yang Hits di Gorontalo, 'Kapan Lagi Bisa Berenang Bersama Hiu dan Paus'

Selasa 05-03-2024,18:04 WIB
Reporter : Anggie Himan
Editor : Dimas Satriyo

4. Wisata Hiu Paus Botubarani Gorontalo

Wisata Hiu Paus Botubarani Gorontalo merupakan wisata di Gorontalo yang paling populer, daya tarik pada tempat wisata ini yaitu terdapat beberapa hiu paus yang langka dan hampir punah bebas berenang di laut ini.

Di tempat wisata di Gorontalo ini, kamu bisa berenang maupun bermain bersama hiu paus yang sudah jinak dengan pada wisatawan.

Di sini kamu juga bisa snorkeling melihat keindahan alam bawah laut dan juga diving bersama hiu paus, tentunya dengan harga yang sangat terjangkau.

Wah, ternyata Gorontalo memiliki tempat wisata yang menarik yaaa

Semoga tempat ini bisa menjadi salah satu tempat tujuan liburan kamu 

Semoga bermanfaat 

BACA JUGA:Prabowo: Semua Pemimpin Negara di Dunia Ingin Perdamaian dan Kemakmuran

BACA JUGA:AHM Ajak Mudik dan Balik Bareng Honda, Catat Tanggal dan Cara Pendaftarannya

BACA JUGA:3 Alasan Kaum Milenial Lebih Suka Mobil Hybrid Dibanding BEV

BACA JUGA:Bima Arya Rayakan Kota Bogor Juara Adipura: Saya Titip Jangan Pergi Lagi

 

Kategori :