Spesifikasi Samsung A15 5G 2024, Ponsel dengan Performa Handal Terbaru Harga 3 Jutaan

Jumat 02-02-2024,11:14 WIB
Reporter : Bianca C.
Editor : Lebrina Uneputty

6.  Fitur Lainnya

  • Tingkat kecerahan 800 nit (HBM)
  • Rasio layar ke bodi 84,3%

7.  Hardware

  • Chipset: MediaTek Dimensity 6100+
  • CPU: Octa-core (2x2.2 GHz Cortex-A76 & 6x2.0 GHz Cortex-A55)
  • GPU: Mali-G57 MC2

8.  Memori

  • RAM: 8 GB
  • Memori Internal: 256 GB
  • Memori Eksternal: Ada (Slot Hybrid)

9.  Kamera Utama

Jumlah Kamera: 3

Konfigurasi:

  • 50 MP (wide), f/1.8
  • 5 MP (ultrawide), f/2.2
  • 2 MP (macro), f/2.4
  • Fitur: PDAF, LED flash, HDR, panorama, Video: 1080p@30fps, gyro-EIS

10.  Kamera Depan

Jumlah Kamera: 1

Konfigurasi:

  • 13 MP (wide), f/2.0
  • Fitur Video: 1080p@30fps

11.  Koneksivitas

  • WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct
  • Bluetooth 5.2, A2DP, LE
  • Infrared Tidak Ada
  • NFC Ada
  • GPS GPS, A-GPS, GLONASS, GALILEO, BDS, QZSS
  • USB Tipe-C 2.0, USB On-The-Go

BACA JUGA:

12.  Baterai

  • Jenis Li-Po
  • Kapasitas 5000 mAh
  • Fitur Pengisian cepat 25W

13.  Fitur Tambahan

  • OS (Saat Rilis) Android 14, OneUI 6.0
  • Sensor Fingerprint (menyatu dengan tombol power), akselerometer, cahaya, proksimitas (virtual), giroskop, kompas
  • Jack 3.5 mm Ada
  • Mikrofon ganda
  • Dukungan microSD hingga 1 TB

14.  Pilihan warna Biru, Hitam, Kuning

Keunggulan dari Samsung Galaxy a15 5G:

  1. Layar AMOLED yang janjikan visual mulus dan ciamik ketika menonton video atau bermain game.

  2. Performa ciamik berkat dukungan Dimensity 6100+ yang berduet dengan RAM dan memori internal lega.

  3. Dukungan jaringan 5G yang kekinian meski masuk kategori HP kelas menengah.

  4. Tiga kamera dengan sensor utama 50 MP dan dua sensor macro serta ultra wide.

  5. Baterai lega yang sudah mendukung teknologi fast charging 25 Watt.

Secara keseluruhan, Samsung A15 5G adalah ponsel yang sangat baik untuk mereka yang mencari ponsel dengan performa handal, daya tahan baterai yang luar biasa, dan harga terjangkau.

Kategori :