Fakta Zodiak Aries yang Perlu Kamu Pahami Si Domba Jantan Berelemen Api

Kamis 21-09-2023,09:35 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

Zodiak Aries - Aries merupakan urutan pertama dalam zodiak.

Zodiak Aries dimulai dari tanggal 21 Maret hingga 19 April.

Mengakibatkan zodiak dengan simbol domba jantan ini menjadi perwakilan dari makna perwakilan dan inisiatif.

Aries memiliki elemen api dan merupakan sosok yang menginginkan untuk berada satu langkah di depan.

Lambang tanduk emas pada Aries adalah domba, yang dimana terlihat kuat, keras, menyukai hal baru dan pantang menyerah.

Kehidupan zodiak Aries penuh gairah, tegas, berpikir dan berperilaku dinamis bahkan membentuk sifat temperamental, namun masih mudah untuk memaafkan. 

BACA JUGA:Aquarius Zodiak : Ramalan Horoscope Karakter si Out Of The Box!

BACA JUGA:Zodiak Yang Kekanakan Dalam Percintaan

 

Biasanya orang yang memiliki elemen api menjadikan sebagai sumber inspirasi bagi siapapun.

Ia juga kerap mengajak orang lain untuk mengikuti jejak yang dia tempuh.

Aries juga selalu mencari hal baru untuk dilakukan.

Aries adalah sosok yang dapat diandalkan dalam setiap hal.

namun di sisi lain Aries juga memiliki sisi negatif.

 

Sisi Negatif Aries

Kategori :