Contoh Teks Pidato Amanat Pembina Upacara 17 Agustus 2023 Sebagai Peringatan HUT RI Ke-78

Kamis 17-08-2023,08:30 WIB
Reporter : Puspa Sari Dewi
Editor : Dimas Satriyo

Pidato Amanat Pembina Upacara 17 Agustus 2023 - Berikut ini contoh teks pidato amanat pembina upacara 17 Agustus 2023 sebagai peringatan hari ulang tahun (HUT RI) ke-78.

Menjelang HUT RI ke-78 tahun, contoh teks pidato amanat pembina upacara 17 Agustus 2023 akan banyak dicari.

Pasalnya, contoh teks pidato amanat pembina upacara ini akan dibawakan saat peringatan HUT RI ke-78 pada 17 Agustus 2023 nanti.

Setiap tahunnya saat perayaan HUT RI, semua instansi akan merayakannya dengan mengadakan upacara bendera.

Baik upacara bendera maupun perayaan lainnya, merupakan suatu bentuk penghormatan masyarakat Indonesia terhadap perjuangan para pahlawan.

Untuk itu, dalam teks amanat pembina upacara, pasti menyelipkan kata-kata motivasi untuk melanjutkan perjuangan pahlawan demi memajukan Indonesia.

BACA JUGA:

Berikut ini contoh teks pidato amanat pembina upacara 17 Agustus 2023 peringatan HUT RI ke-78.

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Salam sejahtera dan salam patriotisme untuk seluruh hadirin yang saya hormati pada pagi ini, pada momen yang sangat bersejarah, yaitu Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-76. 

Merdeka!

Merdeka!

Merdeka!

Kita semua tahu bahwa perjuangan para pahlawan dan pejuang kita dalam merebut kemerdekaan tidaklah mudah. 

Mereka berjuang dengan segala sumber daya yang ada pada waktu itu, mulai dari keberanian, keikhlasan, hingga nyawa. 

Kategori :