Setelah ketiga hal tersebut terpenuhi, maka Anda dapat langsung menggunakan aplikasi Whatsapp Messenger.
Anda juga bisa membuat sebuah grup obrolan baik itu tentang bisnis, pekerjaan, hobi ataupun hal lainnya untuk dapat saling berbincang ketika ada waktu atau ada hal riskan yang perlu dibicarakan.
Di aplikasi ini juga tersedia koleksi stiker. Sehingga ketika anda saling bertukar pesan, percakapan tidak terasa membosankan.
Whatsapp Messenger menawarkan pula fasilitas Panggilan Video dan juga Panggilan Audio. Dengan adanya fitur ini, maka Anda tidak memerlukan aplikasi ketiga untuk menghubungi orang yang Anda kasihi.
Mengenai fitur keamanan, Obrolan dan juga panggilan yang Anda mulai akan terenkripsi secara end-to-end. Yang berarti bahwa tidak akan ada orang yang mampu mengetahui isi perbincangan anda selain anda sendiri.
Cukup menarik bukan ?!
Jika Anda ingin segera merasakan nyaman ketika berbincang dengan rekan bicara Anda, maka Aplikasi Whatsapp Messenger ini merupakan rekomendasi terbaik.
Selamat Mencoba.