3. Acer Aspire 5 Slim
Produk laptop terbaru yang bisa menjadi pilihan terbaik pada tahun 2023 yaitu Acer Aspire 5 Slim, perangkat satu-satunya dibekali VGA diskrit yang meluncur pada bulan Desember dengan harga yang cukup terjangkau terbilang murah hanya Rp 6,5 juta.
Dibekali oleh layar 14 inch IPS, Full HD (1920 x 1080), dibantu dengan processor Intel Core i3-1115G4 dan RAM 8 GB DDR4, upgradeable using 1x Slot SODIMM dengan memori internal 256GB SSD NVMe.
Telah terpasang OS Windows 11 Home, laptop terbaru dari Acer ini bisa menjadi pilihan terbaik konten kreator pemula, anak sekolah dan yang suka edit gambar atau video ringan ya. Acer Aspire 5 memiliki daya tahan baterai bisa mencapai 7 jam.
4.InBook X2
InBook X2 menjadi salah satu laptop terbaru yang rilis pada awal tahun 2022 dengan harga yang cukup murah dengan spesifikasi berkualitas terbaik, perangkat ini membawa processor Intel Core i3 1005G1.
Disematkan RAM 4GB/8GB/16GB tidak bisa di upgrade dan penyimpanan internal 256GB SSD. Serta didukung oleh 14 inch FHD IPS 100% SRGB, dan terdapat VGA Intel UHD Graphics dengan menggunakan OS Windows 10 / 11 Home.
Harga InBook X2 yang ditawarkan berkisaran mulai Rp 4,7 Juta/ RAM 4GB dan Rp 5 juta/memori 8GB.
5. ASUS VivoBook 15 A516MAO N4020
ASUS VivoBook 15 A516 merupakan laptop kelas entri yang punya kinerja handal. Laptop murah terbaru ini punya layar Nano Edge dengan sudut pandang lebar hingga 178 derajat. Lapisan anti glare membuat Anda bisa lebih fokus kerja. Kinerjanya ditopang oleh prosesor Intel Celeron N4020 dengan RAM 4GB dan SSD 256 GB. Laptop ini dijual dengan harga kisaran Rp 4 juta
6. Lenovo IdeaPad Slim D330 Flex
Memiliki budget terbatas dan membutuhkan sebuah laptop maka bisa mencoba Lenovo IdeaPad Slim D330 Flex. Lenovo IdeaPad D330 memiliki layar sentuh 10.1 inci yang bisa dilepas dari keyboard. Laptop ini punya berbagai macam port, masa pakai baterai yang lama, dan dua kamera.
Kamera depan 2MP berfungsi untuk video call dan kamera utama 5MP untuk foto-foto. Dengan sekali charge, baterai laptop ini bisa tahan hingga 12 jam. Laptop yang ringan ini bisa dibeli dengan harga mulai dari Rp 3 juta.
7. Lenovo V14 G2 ITL
Merk laptop keluaLenovo V14 Gen 2 dengan prosesor Intel dirancang untuk memaksimalkan performa Anda. Laptop murah terbaik di tahun 2022 ini ditenagai prosesor Intel Core generasi ke-11 dengan RAM 4GB dan SSD 256 GB. Kinerjanya handal dan bisa untuk tangani pekerjaan multitasking berat. Spesifikasi yang tinggi juga didukung dimensi yang ringkas. Laptop ini bisa Anda dapatkan dengan harga Rp6 juta.
8. ASUS VivoBook 14 A416FA