JAKARTA, RADARPENA - Pertandingan PSG Vs Al Nassr di Friendly Pramusim 2023 yang akan digelar di Yanmar Field Nagai, Osaka Jepang.
Duel antara PSG Vs Al Nassr dilaksanakan pada 25 Juli 2023 pukul 17.20 WIB yang dapat disaksikan langsung di
Pada pertandingan sebelumnya, Al Nassr harus mengalami kekalahan saat lawan Benfica dengan skor 1 - 4, sementara PSG berhasil menang saat bertanding dengan Le Havrre AC dengan meraih skpr 2 - 0.
Duel antara PSG vs Al Nassr diprediksi akan berjalan dengan sengit. Akan tetapi, dilihat kualitas pemain, klub asal Prancis itu jauh lebih diunggulkan. Meskipun di kubu Al Nassr terdapat Cristiano Ronaldo.
BACA JUGA:Cek Jadwal BRI Liga 1 2023/2024 Pekan Ke-5 Laga Pembuka PSIS Vs Borneo FC dan Persikabo Vs Persita
Namun menjelang Liga Prancis 2023/2024, drama transfer Mbappe berlanjut. Mbappe dilaporkan akan siap dijual di musim panas ini.
Al Nassr pada laga sebelumnya sudah melakukan 4 kali laga uji coba di Eropa dan berhasil meraih 2 kali kemenangan serta 2 kali kekalahan.
Pertandingan PSG Vs Al Nassr bisa disaksikan melalui link live streaming LINK NONTON.
Head to head :
5 Pertandingan Terakhir PSG :
21 Juli 2023 : PSG vs Le Havre 2 - 0
04 Juni 2023 : PSG vs Clermont 2 - 3
28 Mei 2023 : Strasbourg vs PSG 1 - 1
22 Mei 2023 : Auxerre vs PSG 1 - 2
14 Mei 2023 : PSG vs Ajaccio 5 - 0