Selain itu, kandungan antioksidan yang tinggi dalam buah kiwi juga dapat mencegah penyakit yang disebabkan kerusakan DNA seperti kanker usus besar.
Meskipun buah ini bukan berasal dari Indonesia, namun buah ini sudah cukup populer dan mudah ditemukan di beberapa supermarket dan pasar tradisional.
Buah yang kaya akan vitamin dan nutrisi ini baik dikonsumsi untuk kesehatan tubuh dan memiliki banyak manfaat. ***